Ketika kesempatan untuk bisa memiliki rumah datang, banyak calon pembeli yang kemudian merasa bingung memilih antara rumah baru atau rumah seken. Apalagi saat ini banyak rumah baru ditawarkan dengan harga yang sama atau bahkan lebih murah dari rumah seken.
Agar bisa membuat keputusan yang tepat, kelebihan dan kekurangan kedua pilihan tersebut menjadi penting untuk diketahui.
Asuransi untuk kedua pilihan rumah itu juga agak berbeda. Asuransi rumah baru umumnya diurus oleh developer dan secara otomatis menjadi satu paket dengan KPR, sedangkan asuransi untuk rumah seken biasanya perlu diurus sendiri oleh si pembeli.
Membaca penjelasan di atas, rumah tipe apa yang lebih cocok dengan kebutuhan dan kondisi Anda?
Anda memiliki pertanyaan atau membutuhkan informasi lebih lanjut? Hubungi kami untuk mengetahui bagaimana kami dapat membantu Anda terlindungi dari potensi risiko yang dihadapi